PATI , 13 JANUARI 2013
AURA KECANTIKAN YANG MEMBUAT SILATURAHMI SEMAKIN LENGKET BUKAN KECANTIKAN FISIK YANG BERMAKNA KESOMBONGAN
Kecantikan yang sesungguhnya adalah kecantikan yang terpancar dari hati.. Jika kita selalu melakukan kebaikan dan memperbaiki diri untuk selalu menjadi pribadi yang baik, senantiasa berbaik sangkah dan menghindari sifat-sifat berupa penyakit hati. Tamak, ria, sombong dll.. Maka orang-orang akan menyukai kita dengan sendirinya. Dan tentunya selalu mendekatkan diri pada Allah maka Allah pun semakin sayang pada kita dan energi positif pada diri kita pun terpancar hingga orang-orang pun menyayangi dan senang terhadap pribadi kita..
0 komentar:
Posting Komentar